To Heal, To Care, To Educate
For Self Development,
For Character Building
Tentang Kami
Untuk menciptakan rasa aman bagi sivitas dari tindakan perundungan dan kekerasan seksual, Universitas Brawijaya membentuk Satuan Tugas Pencegahan Perundungan dan Kekerasan Seksual (Satgas PPKS).
Tim ini berada dalam Pusat Konseling, Pencegahan Kekerasan Seksual dan Perundungan. Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual adalah bagian dari Perguruan Tinggi yang berfungsi sebagai pusat Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual di Perguruan Tinggi. Satgas berperan dalam memberikan rujukan kasus bagi mahasiswa, dosen dan tenaga kependidikan bekerjasama dengan ULTKSP dan BKM di fakultas.


Lokasi dan Kontak Kami
- Gedung Rektorat lantai 3 ruang satgas PPKS
- Kontak Pelaporan: http://s.ub.ac.id/laporkekerasanseksualub
- Media social: @satgasppks.ub
- Email satgas PPKS: [email protected]